Skip to main content

Install Paket Debian dengan Gdebi

This tutorial is about Gdebi package. relate search : Gdebi, Debian Package, Terminal, Problem, Linux, Ubuntu, dpkg -i, *.deb , install.

Gdebi adalah software installer paket *.deb berupa GUI (Graphic User Interface),  yang di gunakan untuk menginstall paket debian secara GUI. selama ini kita ketahui, kalau ingin install paket debian menggunakan cara , mengetik perintah di Terminal " ~#dpkg -i *.deb " , hal tersebut terkadang membingungkan bagi pengguna linux pemula, karna bukan hanya harus mengetik perintah di atas, tetapi juga terlebih dahulu harus masuk ke direktori file yang mau di install. tahap-tahap tersebut sekarang dapat di persingkat dengan menggunakan software GDEBI.

Berikut tutorial cara menggunakannya :

1. Download terlebih dahulu Softwarenya di terminal :




2. Ketik "Y" dua kali. untuk menyetujui menginstall GDEBI, apabila tidak ada peringatan seperti berikut, jangan panik! persetujuan ini tidak selalu muncul.


3. Apabila sukses maka hasilnya seperti ini : 



4. Setelah selesai Install GDEBI, sekarang kita lanjut untuk praktek menginstall paket debian menggunakan GDEBI. 
 * ada dua opsi untuk pertama kali install : 
a. masuk ke direktori file deb - > klik kanan pada file deb- > pilih open with - > other application
b. masuk ke direktori file deb - > klik kanan pada file deb- > pilih install with gdebi


5. klik select maka akan muncul jendela berikut : 



Setelah itu klik Install Package, lalu tunggu sampai instalasi selesai.



Mau pasang iklan di blog?. klik Disini

Sekian artikel saya, Semoga Bermanfaat. Wassalamualaikum Wr Wb

Stay fools to Stay Hungry
NB : Artikel ini di peruntukkan untuk pendidikan semata. hal-hal negatif yang di lakukan oleh pengguna tutorial , bukan tanggung jawab penulis.

Popular posts from this blog

Membuat Game Sederhana Dengan JavaScript

Assalamualaikum Wr Wb Javascript adalah Bahasa pemrograman yang di pakai di web, javascript kebanyakan di gunakan untuk kebutuhan membuat animasi, tapi tidak semata-mata javascript hanya bisa di pakai untuk membuat animasi, untuk kebutuhan operasi web pun sering di gunakan. Javascript bersifat Client Side, maksudnya adalah javascript berjalan di PC pengguna atau pengakses web, dan scriptnya pun bisa di lihat oleh user, berbeda dengan PHP yang scriptnya tidak bisa di lihat oleh user. Selain di buat animasi, Javascript juga bisa di pakai untuk membuat aplikasi web, salah satunya adalah GAME, pada kesempatan kali ini saya akan memberikan tutorial bagaimana membuat GAME sederhana dengan Javascript, memanfaatkan event-event dalam javascript. berikut screenshoot dari game sederhana : Alur Game : 1. Klik button Start. 2. gambar monster akan bergerak cepat. 3. klik sebanyak mungkin gambar monsternya. 4. Apabila skor lebih dari 20, maka anda akan menang. untuk s...

OpenVPN Alternatif Solusi Menanggulangi Blokir dari KOMINFO

Sejak akhir juli 2022 kemaren indonesia di gegerkan dengan tindakan kominfo atas diblokirnya banyak platform digital karna tidak mendaftar PSE, terutama paypal dan plaform game (steam, epic game dll). keputusan ini semakin membuat netizen geram dikarenakan platform judi online malah disetujui untuk beroperasi karna sudah daftar PSE. Jujur menurut saya memang keputusan ini sejak awal saya dengar sudah mengada-ada karna sangat aneh memblokir semua platform digital yang jumlahnya tidak terhitung banyaknya dan hanya membolehkan akses platform yang sudah mendaftar yang jumlahnya hanya ratusan.  saya sebagai developer juga merasa aneh banget ini kebijakan apalagi platform development juga banyak yang di blacklist oleh kominfo seperti, github, gitlab, bitbucket, even website CDN pun di blacklist. astaga wkwkwk. anyway terlepas dari kebijakan konyol ini, saya mau berbagi tips cara agar tetep bisa mengakses semua platform tersebut tanpa ada halangan, yaitu dengan menggunakan VPN. banyak ban...

Laravel Tips : Membuat Model, Migration dan Controller dengan Sekali Jalan

  php artisan adalah generator laravel yang berfungsi untuk membuat file kodingan dengan mudah, seperti membuat controller, model, seeder, migration dan masih banyak lagi. artisan hanya bisa di lakukan di dalam lingkungan console, seperti cmd dan terminal. berikut akan saya tunjukan cara membuat controller, model, migration menggunakan php artisan. # membuat controller ketikkan perintah di bawah ini php artisan make:controller BlogController # membuat model ketikkan perintah di bawah ini php artisan make:model Blog # membuat migration ketikkan perintah di bawah ini php artisan make:migration blog # membuat seeder ketikkan perintah di bawah ini php artisan make:seeder BlogSeeder # membuat migration, controller, dan model sekaligus ketikkan perintah di bawah ini php artisan make:model -crm Blog perintah di atas akan mengenerate controller dengan nama BlogController dengan keadaan Resource method tertulis, m...